pulau komodo



Pulau Komodo adalah sebuah pulau yang terletak di Kepulauan Nusa Tenggara. Pulau ini juga merupakan kawasan Taman Nasional Komodo yang dikelola oleh Pemerintah Pusat.
wah... pulau Komodo sangat indah. Memang, Indonesia penuh dengan pesona alam yang sangat indah. Laut yang biru, pasir membentang,..

Subhanallah..


Taman Nasional Komodo merupakan satu-satunya tempat di dunia yang ditinggali hewan purba komodo. Komodo sendiri juga merupakan hewan langka yang hampir punah.
Pulau ini, satu-satunya di dunia yang ditinggali komodo..
sebagai warga Indonesia, bangga pasti nya punya pulau komodo.


Dan ternyata pulau Komodo yang indah ini menjadi salah satu kandidat 7 keajaiban dunia. Direncanakan, hasil poling akan diumumkan pada 2010.

7 Keajaiban Dunia atau New Wonders of the World telah meng-exclude Candi Borobudur dari daftar. Tepatnya tanggal 7 Juli 2007 yang lalu, bertempat di Lisbon, ibukotanya Portugal, NewOpenWorld Foundation yang bekerjasama dengan The United Nations Office for Partnerships melalui New7Wonders.com telah menetapkan The New 7 Wonders of The World atau 7 Keajaiban Dunia yang baru. Disana tidak terdapat lagi Candi Borobudur kebanggaan Indonesia.

Adapun ke-7 Keajaiban Dunia tersebut adalah:

  1. The Pyramid at Chichén Itzá (before 800 A.D.) - Yucatan Peninsula, Mexico MEXICO
  2. Christ Redeemer (1931) - Rio de Janeiro, Brazil BRAZIL
  3. The Roman Colosseum (70 - 82 A.D.) - Rome, Italy ITALY
  4. The Great Wall of China (220 B.C and 1368 - 1644 A.D.) - China CHINA
  5. Machu Picchu (1460-1470) - Peru PERU
  6. Petra (9 B.C. - 40 A.D.) - Jordan JORDAN
  7. The Taj Mahal (1630 A.D.) - Agra, India INDIA
Tahun ini, Indonesia menempatkan tiga taman nasional dalam daftar nominasi tujuh keajaiban dunia yang baru. Namun, dua di antaranya yakni Taman Nasional Gunung Krakatau dan TamanNasional Danau Toba gugur pada awal seleksi.

Untuk melihat posisi voting terakhir kunjungi http://www.new7wonders.com/nature/en/liveranking/
Untuk langsung ke halaman voting kunjungi http://www.new7wonders.com/nature/en/vote_on_nominees/

Mari, kita dukung Pulau Komodo!!!!

3 komentar:



manusiahero mengatakan...

menjadi keajaiban dunia :D

aap mengatakan...

kapan bisa kesana ya..!

Unknown mengatakan...

@ manusia hero : Aminnnn

@ pak Aap : iya, aminn.. mudahan suatu saat bisa ke sana..

Posting Komentar

urang pintar bekomentar